-->


BREAKING NEWS !!!

Lambatnya Proses Penegakan Hukuman Disiplin PNS Di Pemkab Bondowoso

Bondowoso, MITRAJATIM.COM - Belakangan ini banyak dugaan temuan perilaku oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) harus berpedoman pada ketentuan ya...

Peringati HUT RI, Gobak Sodor Pemuda Menggeliat Lagi

Peringati HUT RI, Gobak Sodor Pemuda Menggeliat Lagi


Bondowoso, Mitra Jatim.Com - Olah raga gobak sodor di Kota Tape merupakan  warisan dari para pendhulu kita, olah raga ini sangat digandrungi para kawula muda pedesaan, hampir setiap malam mereka para pemuda bermain Gobak Sodor bersama tim masing masing skaligus merayakan HUT RI Ke 75," ( 26/8/2020)

Pola permainan gobak sodor dibentuk tim atau group yang terdiri dari delapan orang sebagai leseker depan leseker tengah leseker belakang atau penyerang garis depan tengah dan belakang.
Nama gobak sodor? sebutan pemain yang garis tengah di sebut SODORnya.
Olah raga gobak sodor ini sempat vakum beberapa waktu,  karena adanya wabah Covid-19.
Setelah New Normal, berangsur angsur permainan ini ramai kembali setiap malam.
"Doel Sugeng menuturkan bahwa permainan ini berdurasi maksimal dua jam untuk sekali permainan, tergantung kesepakatan tim masing masing," pungkasnya. (mits)

0 Response to "Peringati HUT RI, Gobak Sodor Pemuda Menggeliat Lagi"

Posting Komentar

Terimakasih atas tanggapan dan komentar anda, kami team Redaksi akan menyaring komentar anda dalam waktu dekat guna kebijakan komonikasi untuk menghindari kata kata kurang pantas, sara, hoax, dan diskriminasi.
Dalam jangka waktu 1x24 jam segera kami balas
Kami tunggu saran dan kritikannya, salam !!!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel