"Perlu Inovasi dan Perhatihan Serius Pemerintah Desa" Arena Mancing di Waduk Tenaru, Driyorejo

PIMRED
Publiser ~
0
Gresik, MITRAJATIM.COM  -
Para pemancing yang datang untuk mengikuti diat memancing dipungut biya karcis Rp110 ribu, mereka datang dari warga sekitar yang hadir di Waduk desa Tenaru Timur. Kegiatan ini juga dihadiri warga setempat turut serta giat memancing
.

Salah satu tokoh masyarakat setempat mengatakan; kegiatan ini merupakan yang kesekian kalinya, namun sangat disayangkan cara serta teknis pengelolaannya tidak dikelola dengan baik, dan pelaksanaanyapun tidak terorganisir secara profesional," Tuturnya.

 "Ia mengatakan;kalau waduk ini dikelola desa secara baik dan profesional, tentu akan membawa dampak positip dan menguntungkan desa serta masyarakat sekitar," Katanya.


Ironisnya, dari dulu kondisinya tetap begitu-begitu saja, tahun ini peminat memancing menurun drastis dibanding tahun sebelumnya, padahal luasan waduk sangatlah luas kurang lebih satu hektaran, dari dulu belum ada Inovasi untuk menata secara profesional, untuk dijadikan Destinasi wisata..

“Diharapkan kedepan pemerintah desa memperhatikan serta peduli dan diharap tahun depan bisa menganggarkan untuk penataan sehingga bisa dijadikan destinasi wisata (Waduk Wisata) di desa Tenaru, semoga kedepan pemerintah desa turun dan peduli" Katanya. (Erchid- MJ)



Posting Komentar

0Komentar

Terimakasih atas tanggapan dan komentar anda, kami team Redaksi akan menyaring komentar anda dalam waktu dekat guna kebijakan komonikasi untuk menghindari kata kata kurang pantas, sara, hoax, dan diskriminasi.
Dalam jangka waktu 1x24 jam segera kami balas
Kami tunggu saran dan kritikannya, salam !!!

Posting Komentar (0)